Festival digital DTF 2025 kembali digelar dengan skala lebih besar, menggabungkan strategi online dan offline untuk memperluas pasar UKM. Tahun lalu, lebih dari 79% merchant yang ikut serta mencatat kenaikan transaksi hingga 20%. Namun di balik pertumbuhan transaksi, kepercayaan digital…
Google.org Danai USD 5 Juta ke ASEAN Foundation untuk Lawan Penipuan Daring di Indonesia
Gelombang penipuan daring di Indonesia semakin mengkhawatirkan. Hingga Agustus 2025, tercatat lebih dari 225 ribu kasus dengan kerugian mencapai Rp4,6 triliun. Menanggapi situasi ini, Google.org menyalurkan dana sebesar USD 5 juta kepada ASEAN Foundation untuk memperkuat upaya pencegahan scam digital…
Kejagung Bisa Akses Rekaman Telepon Operator Besar, Ini Cara Lindungi Data Pribadi Anda
Kejaksaan Agung atau Kejagung resmi menandatangani kerja sama dengan beberapa operator telekomunikasi besar di Indonesia, termasuk Telkomsel, Indosat, dan XL, yang memungkinkan akses ke rekaman telekomunikasi untuk mendukung penegakan hukum. Meski bertujuan legal, kerja sama ini menimbulkan kekhawatiran tentang privasi…
Amartha Resmi Luncurkan Dompet Digital, Akselerasi Inklusi Keuangan di Indonesia
Amartha resmi meluncurkan Dompet Digital sekaligus mengukuhkan identitas baru sebagai Amartha Financial Group. Langkah ini dinilai sebagai momentum penting dalam mendorong inklusi keuangan di Indonesia, terutama bagi masyarakat yang belum terjangkau layanan perbankan. Namun, di era digitalisasi, inovasi keuangan harus…
Easycash Dukung Kolaborasi Bank di IDBS 2025: Dorong Keamanan & Efisiensi Keuangan Digital
Dalam ajang Indonesia Digital Banking Summit (IDBS) 2025, Easycash menegaskan posisinya sebagai salah satu pemain penting dalam memperkuat ekosistem keuangan digital di Indonesia. Dengan menggandeng perbankan, Easycash mendorong pemanfaatan teknologi Artificial Intelligence (AI) dan electronic Know Your Customer (e-KYC) guna…
Laporan Penipuan Digital mencapai 800++ Kasus per Hari!
Setiap hari, Indonesia Anti-Scam Center (IASC) menerima rata-rata 800 laporan penipuan digital. Angka ini bukan sekadar statistik, melainkan potret nyata bagaimana masyarakat Indonesia masih sangat rentan terhadap berbagai modus kejahatan siber—mulai dari pencurian data pribadi, phishing, social engineering, hingga manipulasi…
Bank Digital Bunq Belanda Didenda Rp49 Miliar Akibat Kasus Pencucian Uang
Kasus denda Rp49 miliar yang dijatuhkan pada bank digital Bunq di Belanda karena kelalaian dalam mengawasi praktik pencucian uang kembali membuka mata publik tentang rapuhnya sistem keamanan finansial digital. Peristiwa ini menegaskan bahwa bank digital—yang selama ini dianggap lebih praktis…
Kemkomdigi Wajibkan Verifikasi Usia di Platform Digital: Perlindungan Baru untuk Anak di Era Online
Kementerian Komunikasi dan Digital Kemkomdigi Wajibkan Verifikasi Usia di Platform Digital menerapkan verifikasi usia bagi penggunanya. Kebijakan ini hadir sebagai upaya melindungi anak-anak dari risiko paparan konten berbahaya, penipuan online, hingga potensi eksploitasi digital. Dengan aturan baru ini, ruang digital…
Transparansi Royalti Musik, Inspirasi Digitalisasi untuk Semua Bisnis
Asosiasi Komposer Seluruh Indonesia (AKSI) resmi memperkenalkan aplikasi DDL (Digital Direct Licensing) sebagai solusi transparansi royalti musik. Inisiatif ini dipaparkan langsung oleh Sekretaris Jenderal AKSI, Doadibadai Hollo, atau yang akrab dikenal sebagai Badai, eks personel grup band Kerispatih. Dengan hadirnya…
OJK Resmi Beri Izin Cyrameta Exchange: Transparansi & Keamanan Jadi Kunci Aset Digital Indonesia
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi memberikan izin usaha kepada PT Cyrameta Exchange Indonesia sebagai pedagang aset digital. Keputusan yang berlaku sejak 5 September 2025 ini menandai langkah baru dalam perkembangan industri kripto di Indonesia. Namun di balik peluang besar tersebut,…